Proses Perakitan Pesawat Airbus Di Toulouse, Prancis

Airbus Airbus S.A.S. adalah produsen pesawat komersial yang berbasis di Toulouse, Prancis. Perusahaan ini didirikan tahun 2001 di bawah hukum Prancis sebagai perusahaan join stok yang dipermudah or "S.A.S." (Société par Actions Simplifiée). Airbus dipegang oleh EADS (80%) dan BAE SYSTEMS (20%), dua penyedia dan pemroduksi militer terbesar. Juga dikenal nama dahulu Airbus Industrie, atau Airbus. Airbus mempekerjakan sekitar 50.000 karyawan di beberapa negara Eropa. Perakitan final dilaksanakan di Toulouse, Prancis dan Hamburg, Jerman, meskipun konstruksi dilakukan di beberapa pabrik di Eropa. Airbus Industrie mulai sebagai konsorsium perusahaaan penerbangan Eropa untuk menandingi perusahaan Amerika seperti Boeing dan McDonnell Douglas. Dibentuk pada tahun 1970 setelah adanya persetujuan antara Aerospatiale (Prancis) dan Deutsche Aerospace (Jerman) (disusul oleh CASA (Spanyol) pada tahun 1971) untuk mengembangkan Airbus A300, yang terbang pertama kali pada 1972.


Logo
 
Jenis                   Subsidiary
Industri  Aerospace
Didirikan  1970 (Airbus Industrie)
2001 (Airbus SAS)
Kantor pusat         Blagnac, France
Tokoh penting         Thomas Enders, CEO
Harald Wilhelm, CFO
John Leahy, Chief Commercial Officer
Fabrice Brégier, COO
Produk         Commercial airliners (list)
Pendapatan            ▲ €27.45 billion (FY 2008)
Laba bersih            ▲ €1.597 billion (FY 2008)
Karyawan    52,000
Induk            EADS
Anak perusahaan            Airbus Military
Situs web   www.airbus.com



Tipe - Tipe Pesawat Produksi Airbus


saat pesawat pertama dibuat dan terbang mengangkasa ukuran pesawat terus dibuat semakin besar. pada tahun 1950 boeing memproduksi 707 yang besar. kemudian pada tahun 1970, boeing memproduksi dan meluncurkan boeing 747 yang berukuran lebih besar lagi. tahun 2006, pesawat raksasa "A380" baru mengangkasa. A380 mempunyai empat mesin rolls-royce trent 900 memberikan daya dorong 36280 kg atau empat turbofan egine alliance Gp 7200, dengan daya dorong 37003 kg. Pesawat A380 versi standar memiliki 854 kursi untuk penumpang, sementara A380-900 memiliki 1000 kursi untuk penumpang. di atas pesawat ini terdapat pusat pembelanjaan,tempat bermain anak-anak, dan fasilitas-fasilitas lainya.


Pesawat Airbus
Pesawat sipil A300 • A300 Beluga • A310 • A320 family (A318, A319, A320, A321) • A330 • A340 • A380 Pesawat militer A310 MRTT • A330 MRTT • A400M Dalam pengembangan / rencana A350 • NSR • KC-45 Jenis lain Sud Aviation Caravelle • Aérospatiale-BAC Concorde • BAC One-Eleven



Type Airbus 1






Type Airbus 3



Type Airbus 4



Tempat Perakitan Pesawat Airbus Di Toulouse, Prancis


Airbus mulai membangun fasilitas perakitan akhir untuk pesawat armada A350 XWB di Toulouse, Perancis, dengan dana senilai 140 juta dollar AS, yang diharapkan dapat menyediakan lapangan kerja bagi 1.000 orang. Presiden dan CEO Airbus Tom Enders dalam keterangan pers, Rabu (21/1), mengatakan, pembangunan fasilitas perakitan akhir itu menunjukkan kemajuan yang lebih cepat. Karena itu dicanangkan penyerahan pertama pesawat A350 XWB akan dilakukan pada tahun 2013. Pesawat ini akan menjadi model bagi efisiensi di industri penerbangan, katanya. Hanggar seluas 74.000 meter itu akan menjadi lokasi tahap pertama perakitan akhir untuk A350 XWB, yaitu penggabungan badan dan sayap pesawat. Uji coba dan pemasangan peralatan kabin akan dilakukan di instalasi A330/340. "Kami optimis penyerahan pesawat itu pada 2013 akan dapat dicapai melihat berbagai persiapan yang sudah dilakukan," ucapnya.


Map Airbus:


Map Airbus




Address
Airbus Headquarters in Toulouse 
1, Rond Point Maurice Bellonte
31707 Blagnac Cedex
Tel: 0033 (0)5 61 93 33 33


Airbus 1



Airbus 2



Airbus 3



Airbus 4



Airbus 5



Airbus 6



Alur Perakitan Pesawat Airbus


Alur 1


Proses Perakitan Pesawat Airbus Tipe a320


Airbus A320 adalah jenis kelompok pesawat penumpang komersial jarak dekat sampai menengah yang diproduksi oleh Airbus. A320 merupakan pesawat penumpang pertama dengan sebuah sistem kendali fly-by-wire digital, di mana pilot mengendalikan penerbangan melalui penggunaan sinyal elektronik dan bukan secara mekanik dengan hendel dan sistem hidrolik. Kelompok pesawat A320 (yang termasuk A318, A319, A320, dan A321, serta pesawat jet bisnis ACJ) adalah satu-satunya kelompok pesawat berbadan sempit (narrow-body) yang diproduksi Airbus.



Mesin Pesawat Airbus Tipe a320


Fan tip diameter  : 63.5 in
Length, flange to flange : 126 in
Takeoff thrust   : 23,000 - 32,000 lb
Flat rated temperature         : 86 - 131° F
Bypass ratio   : 4.5 - 5.4
Overall pressure ratio         : 26.9 - 33.4




Engine 1The V2500 engine




Proses Perakitan Pesawat Airbus Tipe a320


 Airbus 7


 Airbus 8


 Airbus 9


 Airbus 10


 Airbus 11


 Airbus 12


 Airbus 13



 Airbus 14



Airbus 15


Tipe   Pesawat penumpang jet berbadan sempit
Produsen  Airbus
Terbang perdana 22 Februari 1987
Diperkenalkan  28 Maret 1988
Status   Aktif
Pengguna  US Airways
EasyJet
United Airlines
Air France
Jumlah produksi  4,125 pada 31 Desember 2009
Harga satuan A318  : US$56.0 hingga $62.1 juta (2008)
A319  : $63.3 hingga $77.3 juta (2008)
A320 : $73.2 hingga $80.6 juta (2008)
A321  : $87.7 hingga $92.8 juta (2008)



Proses Perakitan Pesawat Airbus Tipe a380


Pesawat ini juga merupakan pesawat komersial (pesawat penumpang) terbesar yang pernah dibuat. Pesawat ini mempunyai mesin empat mesin buatan Rolls-Royce Trent-900 yang mampu memberikan daya dorong 36.280 kg atau empat mesin kipas turbo Alliance Gp 7200, dengan daya dorong 37.003 kg. Pesawat A380 versi standar memiliki 854 kursi untuk penumpang, sementara A380-900 memiliki 1000 kursi untuk penumpang. di atas pesawat ini terdapat pusat pembelanjaan,tempat bermain anak-anak, dan fasilitas-fasilitas lainya.



Mesin Pesawat Airbus Tipe a380


SLS, flat rated to ISA +15°C Thrust 70,000 - 76,500lb (certificated to 80,000lb) 
Bypass ratio 8.5 - 8.7 
Inlet mass flow 2655 - 2745lb/sec
Type  : Three-shaft high bypass ratio (8.7-8.5) turbofan engine
Length  : 4.55 m (179 in)
Diameter : 2.94 m (116 in) fan tip
Dry weight : 6,271 kg (13,830 lb)



Engine 2 Rolls-Royce Trent-900


Spesifikasi 1


Proses Perakitan Pesawat Airbus Tipe a380


 Airbus 16


 Airbus 17


 Airbus 18


 Airbus 19


 Airbus 20


 Airbus 21


 Airbus 22


 Airbus 23


 Airbus 24


Airbus 25


Proses Perakitan Pesawat Airbus Tipe a330/a340


Airbus A330 merupakan sebuah pesawat terbang sipil komersial jarak-menengah-hingga-jauh berkapasitas besar, berbadan lebar. Pesawat ini dibuat pada waktu yang sama dengan Airbus A340 bermesin empat. Diperkirakan bahwa pesawat ini digantikan oleh Airbus A350. Airbus A340 adalah pesawat penumpang komersial berukuran besar yang diproduksi oleh Airbus. Memiliki desain yang mirip dengan tipe Airbus A330 tetapi A340 menggunakan empat mesin tidak hanya dua seperti A330. Ditujukan untuk menggantikan pesawat generasi sebelumnya seperti Boeing 747 tetapi varian terakhir ini sekarang bersaing dengan Boeing 777.




Type  : Triple-spool high bypass turbofan
Length  : 3.91 m (154 in)
Diamete  : 2.47 m (97 in)
Dry weight :
Bypass ratio : 5.0:1



Engine 3 Rolls-Royce Trent 700


Spesifikasi 2



Proses Perakitan Pesawat Airbus Tipe a330/a340


 Airbus 26



 Airbus 27



 Airbus 28


 Airbus 29


 Airbus 30


 Airbus 31



 Airbus 32



 Airbus 33


 Airbus 34


Airbus 35




Thanks To : HijauGreen

comment 0 comments:

Post a Comment

Delete this element to display blogger navbar

 
© Menguasai Dunia | Design by Blog template in collaboration with Concert Tickets, and Menopause symptoms
Powered by Blogger